Rabu, 16 Desember 2009

STI College Bali

STI College Bali
STI College Bali adalah suatu jaringan pendidikan yang terkemuka di Asia. Berdiri di Filipina dan dengan pengalaman selama 25 tahun, STI College Bali telah menyelenggarakan pendidikan di lebih dari 150 sekolah yang tersebar luas.
STI College telah berhasil menciptakan SDM yang berkualitas melalui system yang bernama E2E System.

STI College Bali mempunyai 2 program study yaitu :
1. Office Skill and Management.
mendidik agar siswa memiliki kemampuan teknis administratif secara profesional yang mendasari kemampuan mereka untuk melekukan fungsi pekerjaan perkantoran.

Kurikulum :
  • Pengembangan Kepribadian
  • Public Relations
  • English Communication
  • Manajemen dan Prosedur Perkantoran
  • Akunting & Pajak
  • Office Automations Tools Program
  • Grafic Design Software
  • Korespondensi/Surat-menyurat
Bidang Pekerjaan:
  • Manajemen
  • Administrasi
  • Public Relation
  • Marketing
  • Akunting
  • Sekretaris
  • Personal Assistant
2.Computer Studies.
program ini menawarkan kesempatan berkarir yang menarik dimana dipusatkan pada pengembangan keahlian siswa mengenai TI dalam pengembangan dan pemrograman komputer.

Kurikulum :
  • Hardware
  • Bahasa Pemrograman (C/C++, Visual Basic, Java)
  • Database
  • Computer Networking
  • Server Administration
  • Web Programming
  • English communication
  • Pengembangan Kepribadian
Bidang Pekerjaan:
  • Programmer
  • Network Administrator
  • Database Administrator
  • Teknisi
  • Web Desainer/Developer
  • System Analyst
  • Dll
Beberapa Alasan mengapa kuliah di STI College Bali:
  1. Materi & Kurikulum yang mengikuti standarisasi internasional
  2. Terpercaya dan berkualitas tinggi
  3. Diakui di dunia internasional
  4. Telah berpengalaman selama 25 tahun
  5. Lebih dari 150 sekolah
  6. Lebih dari 80.000 lulusan
  7. Menerapakan kurikulum E2E System
  8. Dosen Pengajar yang bersertifikat dan berpengalaman
  9. Memberi ketrampilan komputer, Bhs. Inggris di tiap semester
  10. Mengajarkan pengembangan kepribadian di tiap jurusan
Dan masih banyak lagi alasan mengapa kuliah di STI College Bali.

Kampus STI College Bali beralamat di :
Graha Merdeka Unit 16-17
Jl. Merdeka, Renon, Denpasar - Bali
Telp. 0361 - 248819 Fax. 0361 - 248819
Email. stibali@indosat.net.id
Website. http://www.sti.edu

Dengan Pendidikan Terbaik, Raih Posisi Gemilang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar